Categories: Politik

Ferdinand Sependapat Koalisi Pilpres Dibubarkan

JAKARTA (RIAUPOS.CO) –  Kritikan dari kubu Prabowo-Sandi menanggapi usulan Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat, Rachland Nashidik lewat akun Twitternya, agar koalisi partai pendukung capres-cawapres 2019 dibubarkan.

Sebaliknya kolega Rachland di PD, Ferdinand Hutahean mendukung usulan itu. ’’Gagasan itu adalah pemikiran cerdas yang bertujuan menghentikan polarisasi,’’ ujar Ketua Divisi Advokasi DPP Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean dilansir Rmol.id, Senin (10/6/2019).

Ferdinand justru berpendapat pembubaran sebagai koalisi langkah tepat untuk menghentikan pengkubuan di tengah masyarakat pascapilpres 17 April lalu. Jika ada yang menolak pembubaran koalisi, menurut Ferdinand, harus diberi solusi lain untuk kembali menyatukan kehidupan sosial di akar rumput.

’’Kalau ada solusi lain agar tidak terjadi polarisasi yang makin tajam tanpa membubarkan koalisi, silakan tunjukkan dan lakukan,’’ katanya.(wid/rmol)

Sumber: Pojoksatu
Editor: Fopin A Sinaga

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

SUV Premium Mitsubishi Destinator Makin Pintar dengan Mitsubishi Connect

Mitsubishi Destinator kini dilengkapi Mitsubishi Connect yang memungkinkan pemilik memantau dan mengendalikan kendaraan lewat smartphone…

12 jam ago

Rumah Sehat Fohow Resmi Dibuka di Pekanbaru, Hadirkan Terapi Meridian TCM

Rumah Sehat Fohow resmi dibuka di Pekanbaru dan menghadirkan terapi Meridian berbasis Traditional Chinese Medicine…

12 jam ago

Keren! Tim Mahasiswa PCR Wakili Asia Pasifik di AAKRUTI Global Texas

Empat mahasiswa PCR tergabung dalam Tim Darnakel menjadi satu-satunya wakil Indonesia dan Asia Pasifik di…

12 jam ago

Fordismari Kritik Penunjukan Pj Sekda Kampar, Ini Tuntutannya

Fordismari menggelar aksi di Kantor Bupati Kampar menolak penunjukan Ardi Mardiansyah sebagai Pj Sekda dan…

12 jam ago

Diduga Terlibat Narkoba, Kades Koto Tandun Ditangkap Polisi

Kepala Desa Koto Tandun diamankan polisi terkait dugaan kasus narkoba. Pemkab Rohul memastikan pelayanan pemerintahan…

13 jam ago

PSMTI Riau Perkenalkan Ketua Baru kepada FPK Riau

PSMTI Riau menggelar pertemuan dengan FPK Riau untuk memperkenalkan Lindawati sebagai ketua baru dan memperkuat…

13 jam ago