Mie Tumpah
(RIAUPOS.CO) — Anna (23) baru saja kembali pulang dari bekerja. Memasuki akhir bulan, sama seperti biasanya keuangannya mulai seret.
Anna biasanya baru akan gajian tanggal lima tiap bulannya. Maka dari itu, ia hanya memiliki uang pas-pas untuk beberapa hari ke depan. Terlebih ia baru saja membayar uang sewa rumah.
Perut terasa lapar, akhirnya ia memilih memasak mie instan goreng satu-satunya yang dimilikinya malam itu.
Setelah siap memasak. Ia kemudian berniat membuang air rendaman mie ke dalam wastafel. Tiba-tiba, bukan hanya air saja yang terbuang, namun, mienya pu ikut terbuang begitu saja.
“Alamak… Mie tinggal satu, duit habis. Hidup kok kayak meme bangetlah,” ujarnya.(*1)
Harga cabai dan bawang di Pasar Selasa Tuah Karya Panam terpantau menurun. Pedagang menyebut fluktuasi…
Komunitas SeSuKa Bike Koto Gasib-Siak memastikan ikut Riau Pos Fun Bike 2026 sebagai ajang silaturahmi…
Komisi I DPRD Pekanbaru menyoroti lemahnya pengawasan Satpol PP dan mendesak penegakan perda terhadap usaha…
Polresta Pekanbaru mengungkap berbagai kasus viral, mulai vandalisme TMP, geng motor, curanmor lintas provinsi hingga…
Pemko Pekanbaru menargetkan perbaikan jalan rusak lebih dari 42 kilometer tahun ini, menyasar pusat kota…
Duri Bike Community memastikan ikut Riau Pos Fun Bike 2026 dengan menurunkan 15 peserta dan…