Categories: Nasional

Ketahui 14 Gejala-gejala Varian Deltacron

JAKARTA (RIAUPOS.CO) – Kini muncul varian baru dari Covid-19 gabungan dari varian Delta dan Omicron, yakni Deltacron. Varian itu sudah resmi diumumkan sebagai varian baru oleh GISAID. Karena merupakan gabungan, jika seseorang tertular varian itu akan mengalami sejumlah gejala yang mirip.

”Varian ini dianggap sebagai virus rekombinan, yang berarti menggabungkan informasi genetik dari kedua varian,” menurut NBC News.

Ahli virologi di Institut Pasteur Paris Etienne Simon-Loriere mengatakan kepada The New York Times, tubuh akan sering mengenali varian Deltacron sebagai varian Omicron. Artinya gejala Covid-19 dari Deltacron mungkin menyerupai varian Omicron.

Kepala petugas sains di Helix William Lee mengatakan kepada USA Today, belum ada kekhawatiran besar untuk kasus Deltacron karena terbatasnya jumlah kasus. Apalagi populasi dunia sebagian sudah divaksinasi.

“Kasus menunjukkan bahwa mungkin tidak akan memicu kekhawatiran,” tutur William Lee kepada USA Today.

Business Insider menggunakan data dari Zoe Covid Symptom Study untuk menyusun daftar 14 gejala varian Omicron teratas. Apa saja? Berikut gejalanya:

Pilek

Sakit kepala

Kelelahan

Bersin

Sakit tenggorokan

Batuk terus-menerus

Suara serak

Menggigil atau menggigil

Demam

Pusing

kabut otak

Nyeri otot

Kehilangan penciuman

Sakit dada

 

Sumber: Jawapos.com

Editor: E Sulaiman

Arif Oktafian

Share
Published by
Arif Oktafian

Recent Posts

Mitsubishi New Pajero Sport, SUV Tangguh dengan Teknologi Keselamatan Lengkap

Mitsubishi New Pajero Sport hadir dengan sasis ladder frame, mesin diesel bertenaga, dan teknologi keselamatan…

12 jam ago

Penerbangan Langsung Pekanbaru–Sibolga Resmi Beroperasi

Rute penerbangan Pekanbaru–Sibolga resmi dibuka oleh Wings Air, memperkuat konektivitas Riau–Sumut dan mendukung mobilitas serta…

12 jam ago

Empat Trayek Bus DAMRI Buka Akses 12 Kecamatan di Siak

Empat trayek bus perintis DAMRI kini menjangkau 12 kecamatan di Kabupaten Siak dan membantu membuka…

13 jam ago

Polisi Ungkap Pencurian Switchboard PHR, Kerugian Capai Rp619 Juta

Polsek Tapung membongkar kasus pencurian komponen switchboard milik PHR dengan kerugian Rp619 juta dan mengamankan…

14 jam ago

700,5 Hektare Sawit Tua Diremajakan, 336 Petani Kuansing Terima Program PSR

Sebanyak 700,5 hektare kebun sawit milik masyarakat Kuansing diusulkan untuk diremajakan melalui Program Peremajaan Sawit…

15 jam ago

Pangdam Tuanku Tambusai Apresiasi Unilak Gelar Kompetisi Pelajar Terbesar di Riau

Unilak menggelar lomba baris-berbaris dan sepak bola SMA/SMK terbesar di Riau yang mendapat apresiasi Pangdam…

15 jam ago