Categories: Nasional

Afrizal Tertinggi, Suyatno Terendah

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) — Bakal calon Bupati Rokan Hilir periode 2020-2025, Afrizal alias Epi Sintong memimpin Polling Aspirasi Pembaca Riau Pos untuk Pilkada Rokan Hilir (Rohil). Berdasarkan penghitungan Selasa (17/12), dukungan 20,77 persen menempatkannya teratas.

Cutra Andika SH bertahan di peringkat kedua dengan dukungan 17,90 persen. Ketua Garda Pemuda NasDem Rohil dan Ketua Umum KSN Nasdem Rohil Jhony Charles BBA MBA di peringkat ketiga. Ketua Umum GenPI Rohil mendapatkan dukungan 16,03 persen. Dokter Muhammad Maliki peringkat keempat dengan dukungan 14,83 persen. Muhammad Syah Padri, Wakil Sekretaris DPW PAN Riau mendapatkan dukungan 14,76 persen di peringkat kelima.

Dosen salah satu perguruan tinggi, Khaidir mendapat 14,30 persen di peringkat keenam. Sedangkan peringkat ketujuh diisi incumbent Bupati Rohil H Suyatno dengan dukungan 1,40 persen.(mar)

Rindra

Share
Published by
Rindra

Recent Posts

Baznas Riau Catat Zakat ASN Pemprov Riau Tembus Rp52 Miliar

Baznas Riau mencatat zakat ASN Pemprov Riau tahun 2025 mencapai Rp52,5 miliar dan terus mengoptimalkan…

10 menit ago

Penolakan Relokasi Menguat, Masyarakat Cerenti Tanda Tangani Petisi

Masyarakat Cerenti menggelar aksi damai dan menandatangani petisi menolak rencana relokasi warga TNTN ke Desa…

39 menit ago

Kantin SDN 169 Pekanbaru Terbakar Dini Hari, Damkar Kerahkan 5 Unit

Kantin SDN 169 Pekanbaru terbakar dini hari. Lima unit damkar dikerahkan untuk memadamkan api dan…

55 menit ago

Dermaga Peranggas Meranti Kian Memprihatinkan, DPRD Minta Perhatian Pemerintah

Dermaga Peranggas di Kepulauan Meranti kian memprihatinkan dan dinilai tak layak pakai. DPRD mendesak pemerintah…

2 jam ago

Lindawati Cetak Sejarah sebagai Perempuan Pertama Pimpin PSMTI Riau

Lindawati terpilih sebagai Ketua PSMTI Riau periode 2026–2030 dan mencatat sejarah sebagai perempuan pertama yang…

2 jam ago

Inovasi Pembelajaran Kitab Kuning, PBA-UIR Hadir di Ponpes Nurul Azhar

Prodi PBA-UIR menggelar workshop teknik MB-KK di Ponpes Nurul Azhar Rumbai untuk meningkatkan kemampuan baca…

3 jam ago