Categories: Nasional

Putus

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Lidya (25) bekerja di sebuah wedding organizer. Hari itu, ia sedang berada di sebuah pernikahan salah satu kliennya. Ia sedang disibukkan dengan berbagai hal agar pesta pernikahan tersebut berjalan dengan baik.

Saat ia sedang beristirahat makan siang bersama rekan-rekannya, ia melihat seseorang yang sangat dikenal, yaitu Reza. Ia adalah pacar Lidya sejak dua tahun yang lalu.

Lidya baru hendak menyapa Reza, namun urung dilakukan. Pasalnya, seorang perempuan cantik tiba-tiba muncul dan menggandeng Reza dengan mesra.

Lidya sangat terkejut, karena setahunya, Reza mengaku sedang ada sebuah pekerjaan di luar kota. Ia juga menguping pembicaraan Reza yang bertemu teman-temannya.

Lidya berjalan di belakang Reza dan menepuk pundak pria berbaju batik itu. Alhasil Reza terkejut bukan kepalang. Tanpa ditanya ia langsung memberikan penjelasan dengan gugup. Sementara, perempuan yang sejak tadi digandeng Reza terlihat kebingungan.

"Kita putus aja!,"tukas Lidya melengos pergi tanpa ada kata-kata lagi. Sementara Reza menahan malu dan mencoba mengejar Lidya yang tiba-tiba menghilang di antara kerumunan.(anf)

Rinaldi

Share
Published by
Rinaldi

Recent Posts

Tergerus Sungai Umban, Bahu Jalan Siak II Amblas Rawan Kecelakaan

Bahu Jalan Siak II di Rumbai amblas akibat tergerus Sungai Umban. Kondisi ini dinilai membahayakan…

18 jam ago

Bangunan Kios Pasar Bawah Telukkuantan Dieksekusi

Pemkab Kuansing mengeksekusi pembongkaran kios Pasar Bawah Telukkuantan. Mayoritas pedagang memilih mengosongkan kios secara mandiri.

19 jam ago

Riau Pos Fun Bike 2026, Satukan Komunitas Sepeda Lewat Olahraga

Riau Pos Fun Bike 2026 kembali digelar sebagai ajang olahraga dan silaturahmi yang mendorong gaya…

19 jam ago

Polisi Tindak Tegas Penyelundupan, 20 Ton Bawang Ilegal Dimusnahkan

Polres Pelalawan memusnahkan lebih dari 20 ton bawang ilegal di TPA Kemang karena tidak dilengkapi…

20 jam ago

Buka Akses Ekonomi, Rohul–Rohil Bangun Jembatan dan Jalan Penghubung

Pemkab Rohul dan Rohil sepakat membangun jembatan dan jalan penghubung di wilayah perbatasan guna memperkuat…

21 jam ago

Atasi Lambatnya Bongkar Muat, IPC TPK Fokus Digitalisasi Layanan Pelabuhan

IPC Terminal Petikemas mempercepat digitalisasi layanan pelabuhan untuk meningkatkan efisiensi bongkar muat dan mendukung arus…

2 hari ago