Categories: Pekanbaru

Minum Obat

Dodo sedang terbaring sakit. Meski sudah beranjak dewasa, laki-laki itu ternyata sangat takut minum obat. Baik tablet, pil atau pun sirup.

Tapi Dodo harus minum obat supaya bisa cepat sembuh.

Kakaknya pun mencoba menggiling obat berbentuk tablet lalu mencampurnya dengan air di sendok.

"Ayo minum obatnya," kata sang kakak.

Dodo membuka mulutnya dan kakak memasukkan sendok berisi cairan obat ke mulut Dodo.

Tiba-tiba saja, Dodo langsung menyemburkan obat yang baru masuk ke mulutnya.

Wajah dan baju kakakpun terkena semburan obat.

"Alamak…..!!! Dah besar pun tak juga bisa makan obat. Ini malah disemburkan," kata kakak marah.

Akhirnya, dengan cara terpaksa sang kakak meminta tolong semua orang yang ada di rumah untuk memaksa Dodo meminum obatnya yang ia buat seperti serbuk kembali.

Bahkan, sang kekasih Dodo pun datang untuk membantu keluarganya agar Dodo bisa segera sembuh.

"Ha.. Sudah datang calon bini baru mau minum obat. Besok minta disuntik sajalah sama dokter lagi. Biar tak menyusahkan orang pas minum obat," kata sang kakak sewot.(ayi)

Rindra

Share
Published by
Rindra

Recent Posts

Tergerus Sungai Umban, Bahu Jalan Siak II Amblas Rawan Kecelakaan

Bahu Jalan Siak II di Rumbai amblas akibat tergerus Sungai Umban. Kondisi ini dinilai membahayakan…

3 jam ago

Bangunan Kios Pasar Bawah Telukkuantan Dieksekusi

Pemkab Kuansing mengeksekusi pembongkaran kios Pasar Bawah Telukkuantan. Mayoritas pedagang memilih mengosongkan kios secara mandiri.

4 jam ago

Riau Pos Fun Bike 2026, Satukan Komunitas Sepeda Lewat Olahraga

Riau Pos Fun Bike 2026 kembali digelar sebagai ajang olahraga dan silaturahmi yang mendorong gaya…

4 jam ago

Polisi Tindak Tegas Penyelundupan, 20 Ton Bawang Ilegal Dimusnahkan

Polres Pelalawan memusnahkan lebih dari 20 ton bawang ilegal di TPA Kemang karena tidak dilengkapi…

5 jam ago

Buka Akses Ekonomi, Rohul–Rohil Bangun Jembatan dan Jalan Penghubung

Pemkab Rohul dan Rohil sepakat membangun jembatan dan jalan penghubung di wilayah perbatasan guna memperkuat…

6 jam ago

Atasi Lambatnya Bongkar Muat, IPC TPK Fokus Digitalisasi Layanan Pelabuhan

IPC Terminal Petikemas mempercepat digitalisasi layanan pelabuhan untuk meningkatkan efisiensi bongkar muat dan mendukung arus…

1 hari ago