Categories: Begini Ceritanya

Kehilangan Sandal

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – ”Sandal punyaku yang mana ya? Kok orangnya gak keluar-keluar? Takut salah sandal,” ujar Udin kepada Dani yang duduk di dekat pintu masjid di perumahan mereka tinggal.

Mereka berdua barusan saja Salat Maghrib berjamaah bersama dengan jemaah lainnya. Saat hendak keluar masjid, Udin melihat sandal miliknya ada dua pasang.

Ia pun tidak begitu mengingat sandal miliknya yang mana. Sandal yang dipakai Udin bukan sandal yahg sehari-hari dia pakai. Tapi sandal yang ia temukan di rumahnya. Jadi dia tak begitu tanda dengan sandal tersebut.

Namun sudah beberapa menit ditunggu dipintu itu, namun pemilik sandal jemaah lainnya tak kunjung keluar.

”Alamaaaak….!!! Aku bawa saja sandal yang ini. Sudah sama-sama usang juga pun,” tambahnya.(ilo)

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

Tekan Balap Liar dan Knalpot Brong, Polisi Sita 12 Motor di Pekanbaru

Satlantas Polresta Pekanbaru menggelar patroli Blue Light dini hari dan mengamankan 12 sepeda motor pelanggar…

10 jam ago

Inovasi Layanan Umrah, Menang Tour & Travel Launching MMC

PT Butala Menang Abadi meluncurkan Menang Member Card di awal 2026 untuk mempermudah jemaah umrah…

10 jam ago

Baznas Riau Catat Zakat ASN Pemprov Riau Tembus Rp52 Miliar

Baznas Riau mencatat zakat ASN Pemprov Riau tahun 2025 mencapai Rp52,5 miliar dan terus mengoptimalkan…

10 jam ago

Penolakan Relokasi Menguat, Masyarakat Cerenti Tanda Tangani Petisi

Masyarakat Cerenti menggelar aksi damai dan menandatangani petisi menolak rencana relokasi warga TNTN ke Desa…

11 jam ago

Kantin SDN 169 Pekanbaru Terbakar Dini Hari, Damkar Kerahkan 5 Unit

Kantin SDN 169 Pekanbaru terbakar dini hari. Lima unit damkar dikerahkan untuk memadamkan api dan…

11 jam ago

Dermaga Peranggas Meranti Kian Memprihatinkan, DPRD Minta Perhatian Pemerintah

Dermaga Peranggas di Kepulauan Meranti kian memprihatinkan dan dinilai tak layak pakai. DPRD mendesak pemerintah…

12 jam ago