Categories: Nasional

Saat Virus HNV-21 Intai Nyawa Wanita

(RIAUPOS.CO) – Only merupakan film yang bercerita tentang pandemi virus HNV-21. Virus ini menyebabkan setengah populasi manusia dan sangat fatal bagi wanita. Freida Pinto memerankan sosok Eva, pemeran utama dalam film Only. Sebelumnya, ia dikenal lewat film peraih delapan Piala Oscar berjudul Slumdog Milionaire (2008). Menonton film Only di aplikasi KlikFilm seolah berkaca dengan kondisi dunia saat ini yang sedang tertatih melawan ganasnya Covid-19.

Film ini bermula saat 400 hari virus ini terdeteksi. Kejadian bermula saat Carolyn pamit kepada Eva dan Will untuk berolahraga. Namun, langit mendung dan abu halus turun dari langit. Usai berolahraga, Carolyn tidak sadarkan diri. Dari kepalanya keluar darah. Eva dan Will lantas membawa Carolyn ke rumah sakit. Di rumah sakit, Will menyadari kalau mayoritas yang terserang adalah wanita.

Menyadari ada yang tidak beres, Will mengajak Eva pulang, dan mengurung diri di apatement mereka. Nahas, Eva terpapar virus yang dibawa oleh abu halus tersebut. Lalu, bagaimana Will dan Eva melalui masalah ini? Mampukah Eva sembuh dari virus yang belum ada vaksinnya?(jpg)

 

Firman Agus

Share
Published by
Firman Agus

Recent Posts

DPRD Pekanbaru Ingatkan Pelaku Usaha Jangan Tutup Drainase

DPRD Pekanbaru mengingatkan pelaku usaha agar tidak menutup drainase. Penyempitan saluran air dinilai berpotensi memicu…

3 jam ago

Tabrak Lari di Pekanbaru, Pekerja Marka Jalan Meninggal Dunia

Pekerja marka jalan di Pekanbaru tewas ditabrak mobil yang kabur dini hari. Polisi memburu pelaku,…

4 jam ago

Warga Meranti Tolak Kenaikan Tarif Kapal yang Dinilai Memberatkan

Rencana kenaikan tarif kapal di Kepulauan Meranti menuai penolakan warga. Tarif naik lebih 20 persen…

4 jam ago

Penuh Tawa dan Energi, Roadshow Kopi Good Day Hibur Siswa SMKN 4 Pekanbaru

Roadshow Kopi Good Day Goes to School hadir di SMKN 4 Pekanbaru, menghadirkan hiburan, kreativitas,…

1 hari ago

PKL Jualan Lewat Jam 01.00 WIB di Rohul Siap-siap Ditertibkan

Satpol PP Rohul mengingatkan PKL agar tidak berjualan melewati pukul 01.00 WIB. Pelanggar jam operasional…

1 hari ago

Pencurian Sawit dan Narkoba Dominasi Perkara di PN Bangkinang

Kasus pencurian sawit dan narkoba mendominasi perkara di PN Bangkinang. Dari 3.532 perkara masuk, sebagian…

1 hari ago