Pasangan Presiden terpilih Joko Widodo dan Maruf Amin yang akan dilantik 20 Oktober 2019 mendatang. (foto/jawapos)
JAKARTA(RIAUPOS.CO)-Sebanyak 27 ribu aparat gabungan dari TNI-Polri akan disiagakan untuk menjaga pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih Joko Widodo dan Maruf Amin pada 20 Oktober mendatang.
Kepala Bagian Penerangan Umum Divisi Humas Polri Kombes Asep Adi Saputra mengatakan, pengamanan akan dilakukan di seluruh Indonesia. Namun prioritas pengamanan akan diutamakan di DKI Jakarta yang menjadi lokasi pelantikan.
“Polri menyiapkan 27 ribu personel terdiri dari TNI, Polri, Pemerintah Daerah dan beberapa instansi terkait,” ujar Asep di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Senin (7/10).
Pengamanan aparat gabungan tersebut akan disiagakan penuh sepanjang hari pelantikan. Siaga pengamanan akan dinyatakan berakhir keesokan harinya.
Editor: Deslina
Sumber: Rmol.id
Indonesia Masters 2026 akan digelar di Istora GBK pada 20–25 Januari. PBSI menargetkan turnamen ini…
Sebanyak 58 PPPK menerima SPMT dari Kadis Kominfo Kuansing. Mereka diminta menjunjung disiplin dan segera…
Komunitas ibu-ibu LCC Duri siap meramaikan Riau Pos Fun Bike 2026 di Pekanbaru dengan mengutus…
PKL kembali marak berjualan di kawasan terlarang sekitar Masjid Agung An-Nur Pekanbaru. Satpol PP berjanji…
Program Makan Bergizi Gratis kembali dimulai di Pekanbaru. Pemko menargetkan 104 dapur aktif untuk melayani…
Pemkab Rohil mematangkan persiapan pengajuan Sekolah Garuda dengan menyiapkan lahan dan proposal untuk bersaing mendapatkan…