Categories: Pekanbaru

BREAKING NEWS: Perumahan Padat Penduduk di Kampung Dalam Dilahap Api

PEKANBARU (RIAUPOS.CO) – Kejadian naas terjadi jelang malam pergantian tahun 2020 di Pekanbaru. Kawasan padat penduduk di Kampung Dalam Kecamatan Senapelan dilahap api. Diduga akibat petasan dari anak-anak yang bermain di lingkungan tersebut.
Menurut informasi sementara yang dirangkum RiauPos.co dari warga bernama Febri, api mulai membesar sekitar pukul 23:20 WIB dari rumah Ketua RW setempat. Yang kemudian diketahui bernama Abdul Hakim.
“Rumah ketua RW 03 dan beberapa rumah di sekitarnya,” ujar warga tersebut menginformasikan.
Api yang menjalar hingga berita diturunkan masih membara. Terlebih di sekitar lokasi, rumah padat dan tak sedikit yang terbuat dari kayu.(sof/egp)

Share
Published by

Recent Posts

Servis Honda Lebih Terjangkau Lewat Gebyar Musim Ganti Oli 2026

Capella Honda Riau menghadirkan Gebyar Musim Ganti Oli di awal 2026 dengan berbagai paket servis…

20 jam ago

LG StanbyME 2 Resmi Hadir, Tawarkan Fleksibilitas Layar Lebih Tinggi

LG StanbyME 2 resmi hadir di Indonesia dengan layar lepas-pasang, resolusi QHD, dan dukungan kendali…

20 jam ago

(Sekali Lagi) Sastrawan

Gerakan literasi digencarkan, tetapi nasib sastrawan masih terpinggirkan. Artikel ini mengulas pentingnya peran negara memanusiakan…

21 jam ago

Jonatan Christie Tembus Final India Open 2026 Usai Kalahkan Loh Kean Yew

Jonatan Christie melaju ke final India Open 2026 setelah menaklukkan Loh Kean Yew lewat laga…

21 jam ago

Pemko Pekanbaru Dorong Pemakmuran Masjid Lewat Bantuan Pembangunan

Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho menghadiri Isra Mikraj di Masjid Al Kautsar sekaligus menyerahkan bantuan…

21 jam ago

Ruas Jalan Teluk Kuantan–Cerenti Amblas 20 Meter, Pengendara Diminta Waspada

Ruas Jalan Teluk Kuantan–Cerenti amblas sepanjang 20 meter di kawasan Pasar Cerenti. Pengendara diminta waspada,…

22 jam ago