Categories: Hiburan

Capai 100 Juta Penayangan dengan MV Do Not Touch

(RIAUPOS.CO) – Sub Unit pertama dari girl grup Korea Selatan TWICE telah menarik perhatian banyak para penikmat music Kpop di YouTube.

Dikutip dari Soompi, Misamo Twice, trio yang terdiri dari Mina, Sana, dan Momo berhasil melampaui 100 juta penayangan di YouTube pada tanggal 3 Februari sekitar pukul 23.50 KST

Mereka berhasil menarik perhatian Masyarakat, yang akhirnya video musik debut mereka Don Not Touch mendapatkan 100 juta penayangan.

Misamo merilis video musik Do Not Touch pada 14 Juli 2023, yang berarti perlu waktu lebih dari 6 bulan 20 hari untuk mencapai angka 100 juta.

Twice sendiri merupakan girl grup Korea Selatan yang dibentuk JYP Entertainment, terdiri dari sembilan anggota Nayeon, Jeongyeon, Momo, Sana, Jihyo, Mina, Dahyun, Chaeyoung dan Tzuyu.

Pada 5 September 2022, JYP Entertainment mendaftarkan merek dagang MiSaMo, yang dianggap sebagai unit dengan anggota Jepang Twice Momo, Sana, dan Mina.

Pada 20 Januari 2023, mereka menyanyikan OST drama Jepang The Bridge to the Heart-Children’s Psychology Clinic.

Lalu pada 25 Januari, mereka merilis sumber digital dan merilis kaset music, kemudian disusul tanggal 1 Februari, muncul di sampul edisi Maret Vogue di Jepang.

Sejak 7 hingga 9 Februari, saluran resmi Twice Tv anggota Jepang merilis Mina, Sana, dan Momo merilis trailer debut dan foto teaser.

Kemudian pada 9 Februari, diumumkan bahwa unit tersebut akan merilis mini album Jepang pertama mereka pada 26 Juli.(jpg/eca)

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

The Zuri Hotel Pekanbaru Hadirkan Promo Intimate Wedding Awal 2026

The Zuri Hotel Pekanbaru menghadirkan promo Intimate Wedding 2026 dengan konsep elegan dan hangat, lengkap…

5 jam ago

JNE Jadi Official Logistics Partner Konser “Dua Delapan” Padi Reborn

JNE menjadi Official Logistics Partner Konser “Dua Delapan” Padi Reborn yang digelar 31 Januari, sekaligus…

5 jam ago

Hotel Grand Suka Salurkan Bantuan untuk Korban Bencana Lewat Baznas Riau

Hotel Grand Suka Pekanbaru menyalurkan bantuan bagi korban bencana alam melalui Baznas Riau dari 10…

6 jam ago

Kasmarni Tinjau Dermaga Air Putih, Perbaikan Ro-Ro Jadi Prioritas

Bupati Bengkalis meninjau Dermaga Air Putih untuk memastikan perbaikan layanan Ro-Ro, sementara jadwal Ro-Ro Meranti–Tanjung…

6 jam ago

Satpol PP Tegaskan Tak Ada Jukir di Indomaret dan Alfamart Pekanbaru

Satpol PP Pekanbaru mengawasi penerapan parkir gratis di Indomaret dan Alfamart serta membuka layanan aduan…

7 jam ago

Tak Bisa Ditoleransi, Kabel Fiber Optik Berbahaya di Pekanbaru Akan Ditertibkan

Pemko Pekanbaru bersama Forkopimda sepakat menertibkan kabel fiber optik semrawut yang membahayakan keselamatan dan mengganggu…

8 jam ago